Air Mineral Oasis Dengan Kadar Ph Tinggi

Konsumsi air mineral menjadi kebutuhan penting buat semua orang. Karena tubuh kita 70%nya adalah air. Bisa bayangkan, apa yang akan terjadi kalau tubuh kita kekurangan air. Karena kebutuhan inilah, para produsen air minum. Berlomba-lomba meluncurkan produk terbaiknya. Memberikan keunggulan untuk produk air mineral. Air mineral oasis, termasuk produk yang banyak dipromosikan. Karena memiliki kadar ph lebih tinggi dibandingkan air mineral lainnya. Kadar phnya mencapai 9.

Air Mineral Oasis Dengan Kadar Ph Tinggi
Air Mineral Oasis Cup


Menurut keputusan menteri kesehatan RI no 97/menkes/sk/VII/2002, air minum merupakan air yang sudah memulai proses pengolahan yang sesuai dengan syarat untuk di minum. Ada tiga syarat yang harus dipenuhi. Yaitu syarat klinis. Mikrobiologis dan syarat fisik. Karena air minum ini, akan dikonsumsi ke tubuh. Tentunya harus baik juga untuk tubuh. Jangan sampai kita konsumsi air mineral, malah membuat diare atau menderita penyakit lainnya. 

Syarat penting menentukan kualitas air minum

Sebenarnya apa syarat utama air minum kemasan yang berkualitas. Melihat semakin banyak produsen yang berlomba-lomba untuk memproduksi air kemasan. Ada yang memiliki kadar ph tinggi, mineral paling lengkap dan masih banyak lainnya. Bahkan ada yang menjanjikan bisa mengobati berbagai macam penyakit. Untuk lebih jelasnya, kita akan membahas tentang syarat penting untuk menentukan kualitas air minum kemasan.

Syarat Fisik
Yang pertama adalah syarat fisik. Air minum harus bening atau tidak berwarna dan tidak berbau. Air minum yang berkualitas harus memenuhi syarat tersebut. Air yang kita minum tidak boleh mengandung bahan yang tersuspensi atau bentuknya keruh. Selain itu, air minum yang baik memiliki suhu di bawah suhu di luarnya. Jadi suhunya tidak boleh terlalu panas, karena bisa merusak kandungan mineral didalamnya, ketika menyimpan air mineral oasis. Harus berada di suhu ruang, karena membuat kandungan phnya semakin rusak.

Syarat mikrobiologi
Syarat yang harus dipenuhi adalah syarat mikrobiologi. Air minum yang berkualitas, harus bebas dari semua bakteri berbahaya. Terutama bakteri yang menyebabkan penyakit. Oleh karena itu, ketika proses pembuatan. Air mineral harus diperhatikan dengan baik. Memakai teknologi, yang dapat membunuh semua bakteri di dalam air. Untuk mengetahui lebih jelas kandungannya, harus diuji di laboratorium terlebih dahulu. Tapi secara kasat mata, kalau anda membeli air mineral yang warnanya keruh dan terdapat jentik, lebih baik jangan diterima atau di minum.

Syarat kimia
Air minum yang layak minum, harus mengandung mineral yang dibutuhkan tubuh. Seperti mangan, zat besi, klorida dan masih banyak lainnya. Jumlah mineralnya pun harus sesuai dengan kebutuhan. Tidak boleh kelebihan atau kekurangan zat tertentu. Zat ini, bisa anda lihat dibagian belakang kemasan. Akan tertulis kandungan apa saja yang terdapat di air mineral tersebut. Jumlahnya harus seimbang, sehingga akan membuat tubuh kita semakin sehat dan baik.

Dengan memperhatikan tiga syarat diatas, anda jadi tahu bagaimana air minum yang baik untuk tubuh. Karena saat ini banyak air kemasan di pasaran. Dengan merk yang bermacam-macam. Tapi perlu anda ketahui, banyak air minum kemasan yang tidak layak dikonsumsi. Terutama yang tak memiliki izin dari bpom. Jadi anda harus perhatikan dengan baik.

Air mineral oasis menjadi salah satu air mineral yang memenuhi ketiga syarat diatas. Jadi aman untuk dikonsumsi. Minumlah air putih minimal 1 liter setiap harinya. Supaya tubuh semakin sehat dan kebutuhan tubuh terpenuhi.

Post a Comment for "Air Mineral Oasis Dengan Kadar Ph Tinggi"